Pikiran bawah sadar memiliki kecerdasan dan potensi yang luar biasa,
Mari kita lihat contoh nyata dibawah ini , dua orang yang berada di jalan yang sama,
namun membawa 2 papan yang tulisannya berbeda
Papan pertama isinya : Homeless, need help (saya tuna wisma, butuh bantuan)
Papan kedua isinya : Need only 10 dollar more to get back home (Saya hanya perlu 10 dollar lagi untuk bisa kembali pulang)
Ternyata, orang yang membawa papan pertama hanya menghasilkan 15 dollar, sedangkan orang yang membawa papan kedua yang sangat jelas dan spesifik permintaannya (minta bantuan 10 dollar), menghasilkan 10 kali lebih banyak hasil dari mengemis dibandingkan orang yang membawa papan pertama.
Bagaimana terlihat jelaskan bukan hasil dari yang diperintahkan otak dari orang yang membawa papan ke dua?? Coba bayang dimana bisa mengemis sehari mendapatkan 150 dollar??
Jadi kalau sekarang masih ragu dan tidak tahu impian dan arah hidup kita mau seperti apa 5 tahun ke depan 10 tahun ke depan mari mulailah untuk berbenah diri memperjelas tujuan hidup kita…
Misalnya kita punya impiannya mau punya rumah…
mulailah BE SPECIFIC
Rumah seperti apa yang kita ingin?
Rumah di daerah mana yang ingin kita beli?
Mau beli rumah baru atau second?
Mau beli rumahnya dengan cara cash atau mencicil?
Jika mecicil, sudah harus tahu berapa DP yang harus di siapkan,
Kapan bataas waktu untuk kita memiliki rumah tersebut?